Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

ANEKA HIDANGAN BERBUKA PUASA YANG LEZAT, PRAKTIS DAN EKONOMIS

Gambar
ANEKA HIDANGAN BERBUKA PUASA YANG LEZAT, PRAKTIS DAN EKONOMIS Pada bulan suci Ramadhan buka puasa selalu di jadikan momen – momen yang paling ditunggu – tunggu setiap harinya. Karena pada saat buka puasa setiap keluarga akan menyajikan beragam menu berbuka dengan berbagai macam varian makanan dan minuman yang sangat spesial dan sengaja di buat hanya untuk berbuka puasa. Dibalik keistimewaan cita rasa menu berbuka puasa ada seorang ibu rumah tangga yang repot menyiapkan semua sajian menu buka puasa yang spesial bagi keluarganya. Beberapa jam sebelum waktu berbuka para ibu rumah tangga di pusingkan mencari menu apa yang akan dimasak untuk keluarganya, dan tentunya cocok dan enak untuk di hidangkan pada waktu adzan Maghrib tiba. Kali ini resep mantan sudah menyiapkan beberapa resep masakan serta camilan yang lezat nan praktis untuk disantap saat berbuka puasa atau sahur.  1. Resep Sosis Gulung Mie  Bahan-bahan : 2 papan mie keriting, rebus lalu tiriskan 6 buah sosis sapi, potong dua lalu

10 RESEP MAKANAN SUNDA YANG HARUS ANDA COBA

Gambar
10 RESEP MAKANAN SUNDA YANG HARUS ANDA COBA Kuliner sunda sangat identik dengan sambal dan lalapannya. Cita rasa yang asin dan gurih dalam setiap masakan dilengkapi dengan sambal dan lalapan menjadi ciri khasnya. Beberapa masakan sunda seperti nasi tutug oncom, colenak dan surabi kini mudah ditemui di rumah makan pinggir jalan ataupun restoran dan hotel. Menu masakan khas sunda sangat beragam. Bumbu-bumbu yang digunakan juga terbilang sangat sederhana namun rasa yang dihasilkan sangat enak dan nikmat jika disajikan bersama nasi hangat. Tidak hanya orang sunda sendiri yang menyukai kulinernya, masyarakat di daerah lain juga banyak yang menyukainya. Jika anda sudah penasaran dan ingin tau resep-resepnya apa saja, yuk simak artikel ini.   1. Resep Acar Ikan Sunda Ikan mas yang diolah dengan bumbu acar kuning yang segar seperti resep kali ini sangat recommended untuk anda sajikan menjadi hidangan makan siang atau menu makan malam dirumah. Untuk anda yang kurang suka dengan ikan mas karena

10 RESEP KUE KERING YANG PALING DIGEMARI

Gambar
10 RESEP KUE KERING YANG PALING DIGEMARI Kue kering, kudapan manis yang renyah ini memang selalu menggoda untuk disantap dimanapun dan kapanpun. Karena rasa yang enak, wajar saja kalau camilan yang satu ini menjadi idola banyak orang. Tak hanya dijadikan cemilan dikala santai, kue kering sering dijadikan suguhan lebaran, natal bahkan acara – acara spesial. Sekarang, yuk simak aja resep kue kering yang dari yang klasik hingga modern. Yang bisa anda buat dengan bahan sederhana dan cara pembuatan yang praktis.   1. Resep Putri Salju Klasik Siapa yang bisa menghindaru kelezatan kue kering yang satu ini? Kue ini umumnya berbentuk bulan sabit dan diberi taburan gula halus. Taburan gula halus inilah yang membuat kue seperti dibalur salju. Rasa renyah dan cruncy di luar tetapi lembut didalamyang di suguhkan ku kering putri salju ini memang selalu membuat setiap orang ketagihan. Kue ini punya rasa yang enak, nikmat dan ada sensasi dingin saat digigit. Sensasi dingin didapatkan dari tebalnya gul